Rila Bagus Mustofa
Top 10 List of Week 04
Rila Bagus Mustofa --- Bandung

Top 10 List of Week 04

  1. Logical and Physical Address in Operation System
    artikel ini menjelaskan tentang apa itu logical dan physical address.Pada artikel ini dijelaskan pula apa perbedaan dari logical address dengan physical address.

  2. Little Endian vs Big Endian
    Materi ini sudah beberapa kali dijelaskan dalam mata kuliah POK.Namun, banyak hal yang harus saya ulang untuk merefresh pengetahuan saya.Untuk memahami Little Endian dan Big Endian, kita harus memahami least significant byte(LSB) dan most significat byte(MSB).Artikel ini membahas dasar dari Little endian dan Big endian dan apa perbedaan dari Little endian dengan Big endian.

  3. Virtual Memory
    Beberapa PC mungkin masih memiliki ram 4gb.Namun,terkadang ram 4gb tidak cukup untuk menjalankan semua program disaat yang sama.disinilah virtual memori digunakan.Artikel ini membahas tentang apa itu virtual memori, bagaimana cara kerja virtual memori, keuntungan dari virtual memori, dan batasan dari virtual memori

  4. ddr3 vs ddr 4
    Pada saat membeli sebuah laptop atau RAM selalu tertulis ddr “x” “y”MHZ dan sejenisnya.bagian x merupakan versi dari RAM tersebut sedangkan y merupakan kecepatan sebuah ram setiap versi x dari sebuah ram memiliki perbedaannya masing masing. untuk lebih jelasnya apa perbedaan dari versi-versi ram tersebut spesifiknya untuk ddr 3 dan ddr 4.

  5. How Does Cheat Engine Work?
    Sampai sekarang saya masih menggunakan Cheat engine. Namun, saya baru menyadari cara kerjanya baru-baru ini. pada cheat engine kita disuruh menuliskan sebuah value kemudian akan muncul beberapa address dengan nilai yang sama. kemudian pada sebuah game kita diharuskan melakukan perubahan pada sebuah nilai pada variable yang kita ingin kita ubah nilainya. kemudian pada Cheat engine kita menuliskan nilai dari variabel setelah kita ubah kemudian dari address yang sebelumnya akan difilter address mana sekarang yang memiliki nilai tersebut.untuk penjelasan lebih lanjut artikel ini menjelaskannya lebih dalam.

  6. Memory Protection
    Memory Protection adalah suatu cara untuk mengontrol memory access di komputer.Tujuannya adalah untuk menghindari akses yang tidak diinginkan.Artikel ini membahas lebih lengkap mengenai Memory Protection.

  7. RAID
    Pada saat membaca sebuah spesifikasi laptop beberapa laptop ada yang menyamtumkan SSD RAID.Apa itu raid? pertanyaan itu terbesit dipikiran saya. Artikel ini membahas RAID lebih dari apa yang saya tanyakan

  8. Advantages of GDDR Memory
    Pada saat melihat sebuah graphic card dan ram saya terbesit dengan pertanyaan “ Mengapa memori pada RAM dan graphic card dikategorikan menjadi dua hal yang berbeda dan apa yang membedakan kedua barang tersebut?”.Artikel ini menjawab keuntungan dan kerugian dari GDDR memori.

  9. Memory Management in OS
    Sebelum mengambil mata kuliah POK saya berpikir bahwa apa yang dilakukan memori hanyalah menyimpan,menghapus,menulis, atau membaca , ternyata tidak sesimpel itu banyak prosess yang saya tidak tahu ternyata itu ada. Artikel ini menjelaskan tentang Memory Management secara rinci.

  10. 32-Bit vs 64-Bit
    Saya sudah menggunakan komputer cukup lama dan selama itu saya tidak tahu apa perbedaan antara 32-Bit dengan 64-Bit.Uniknya, 64-Bit dikeluarkan terlebih dahulu dari 32-BitNamun artikel ini membahas sejarah singkat 32-Bit dan 64-Bit apa itu 32-Bit dan 64-Bit,perbedaan antara 32-Bit dengan 64-Bit


© 2021-2021 --- Rila Bagus Mustofa --- File Revision: 0030---05-Mar-2021.